-->

Rahasia Kandungan Bayam yang Wajib Diketahui

Kandungan Bayam
Bayam – Kandungan bayam merupakan salah satu sayuran yang lengkap dengan kandungan zat. Seperti yang kita ketahui bayam mengandung zat besi, Serat, flavonoid, vitamin E dan C, mangan, zinc, dan lain-lain. Kandungan bayam juga diketahui mampu untuk mengatasi masalah pencernaan, mencegah sembelit dan mengontrol kadar gula darah biar tetap stabil.

Jenis jenis bayam

Sayuran bayam merupakan sayuran yang kaya dengan mineral dan zat-zat yang mampu mencegah penyakit. Selain itu kandungan bayam juga bisa untuk kecantikan dan menyehatkan kulit. Sayuran bayam juga terbagi dua jenis yakni bayam merah dan bayam hijau. Kandungan bayam ini sama, Mau tau seberapa besar kandungan kedua jenis bayam ini?

Kandungan Gizi dalam 100 gram Bayam

  • Energi 36 kal
  • Protein 3,5 g
  • Lemak 0,5 g
  • Karbohidrat 6,5 g
  • Serat 0,8 g
  • Kalsium 267 mg
  • Fosfor 67 mg
  • Zat Besi 3,9 mg
  • Vitamin A 6.090 IU
  • Vitamin B1 0,08 mg
  • Vitamin C 80 mg
  • Air 86,9 g

Namun dengan kandungan bayam yang begitu banyak kita masih sering menyepelekan bayam. Untuk itu simak penjelasan dibawah ini supaya tau kandungan bayam.

Kandungan bayam yang wajib diketahui


Bayam tergolong 2 macam yaitu bayam merah dan bayam hijau. Kedua macam bayam ini sama memiliki zat dan antioksidan yang tinggi. Nah, apa kandungan bayam bagi kesehatan tubuh?

Mencegah kanker

Dalam kandungan bayam hijau terdapat klorofil yang membantu mencegah efek karsinogeik. Karsinogenik merupakan sebuah istilah yang menyatakan bahwa sifat dari zat tersebut dapat memicu kanker (karsinogen). Untuk itu bayam bia mencegah terjadinya kanker.

Meningkatkan kinerja otot

Beberapa peneliti mengungkapkan bahwa dengan mengkonsumsi bayam secara rutin bisa menjaga kesehatan tubuh serta meningkatkan kinerja otot. Karena dalam kandungan bayam terdapat beberapa senyawa yang mampu untuk meingkatkan kinerja otot.

Apa kandungan bayam yang menguatkan otot?

 

Kandungan nitrat pada bayam

Sebuah penelitian yang dilakukan di Institute In Stockholm Swedia menyatakan bahwa kandungan  bayam dapat memperoleh  nitrat yang dapat membangun otot. Kandungan nitrat dalam bayam mampu mendorong peningkatan protein secara alami. Selain menguatkan otot kandungan bayam juga mampu memperkuat daya tahan tubuh.

Kandungan zat besi

Zat besi merupakan mineral yang peting untuk membangun otot. Otot- otot akan membutuhkan oksigen terutama saat melakukan aktivitas kerja berat. Seperti yang diungkapkan para peneliti, bahwa kandungan bayam kaya dengan zat besi yang membantu mefasilitasi proses pembentukan otot.

Menjaga kesehatan kulit

kandungan antioksidan pada bayam yang cukup tinggi mampu memberikan perlindungan bagi kulit. Tidak heran jika sayur bayam banyak diburu para kaum hawa.

Para peneliti juga menemukan bawah kandungan bayam dapat menyehatkan otak, karena bayam dapat mencegah penuan kinerja otak dan mampu meningkatkan kinerja otak.

Semoga bermanfaat!

Referensi :
Health benefits and nutritional value of spinach
Spinach
Spinach 101: Nutrition Facts and Health Benefits
Spinach
Techy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ART
Techy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ARTTechy Pranav PKD ART